CNN Indonesia, CNN Indonesia | Minggu, 12/04/2020 13:29 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Untuk mencegah penyebaran virus corona, warga di Cililitan Kecil, Jakarta Timur memberlakukan aturan baru. Setiap warga yang masuk ke wilayah mereka harus menggunakan masker, dicek suhu tubuhnya, dan harus cuci tangan. Warga yang suhu tubuhnya di atas 38 derajat Celcius tak boleh masuk.
Pengurus RT juga terus melakukan sosialisasi agar warga tidak berkumpul di luar rumah. Bagi yang melanggar, pengurus RT akan mengajukan rekomendasi pencabutan Kartu Jakarta Pintar (KJP).
Let's block ads! (Why?)
from CNN Indonesia | Berita Terkini Nasional https://ift.tt/2yWHHqR
via
IFTTT
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Manokwari Rusuh, Pegawai Hotel Diliburkan
Jakarta, CNN Indonesia -- Situasi keamanan di Manokwari masih mencekam, Senin (19/8), akibat a… Read More...
Ribuan Orang Bakal Gelar Aksi Protes ke DPR Papua di Jayapura
Jakarta, CNN Indonesia -- Seribuan orang dari berbagai organisasi pemuda disebut bakal melakukan ak… Read More...
Massa Bakar Sejumlah Kendaraan, Lalu Lintas Manokwari Lumpuh
Jakarta, CNN Indonesia -- Lalu lintas seputar Kota Manokwari, Papua, lumpuh total buntut demonstras… Read More...
Aksi Protes di Jayapura, Toko Tutup dan Sekolah Diliburkan
Jakarta, CNN Indonesia -- Aksi demonstrasi di tanah Papua meluas. Selain pembakaran di Manokwa… Read More...
Penyerangan Asrama Papua di Surabaya Dinilai Langgar HAM
Jakarta, CNN Indonesia -- Direktur Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Papua Emanuel Gobay menilai tindakan… Read More...
0 Response to "VIDEO: Cara Warga DKI Adang Virus Corona Masuk Kampung"
Post a Comment